Cara Mengatasi Kolesterol Tinggi Tanpa Obat

Suatu penyakit tentunya membuat badan terasa tidak enak. Salah satu penyakit yang di anggap serius ialah kolesterol tinggi. Penyakit ini termasuk penyakit yang serius karena bisa meningkatkan penyakit kardiovaskular.

[enyakit kardiovaskular ini ialah seperti contoh penyakit stroke dan penyakit jantung. Seseorang yang menjangkit kolesterol tinggi ini biasanya orang tersebut jarang berolahraga, jarang melakukan aktivitas fisik, obesitas dan bisa juga dari mengkonsumsi makanan yang tidak terkontrol.



Nah jika kamu ingin menurunkan kadar kolesterol tinggi tersebut tidaklah harus mengkonsumsi obat-obatan karena kamu bisa mengatasinya tanpa obat loh. Nah berikut cara alami untuk atasi kolesterol tinggi tanpa obat yang bisa kamu lakukan:

1.      Konsumsi Sayur dan Buah

Cara yang pertama ialah perbanyak konsumsi sayur dan buah. Perlu kamu tahu mengkonsumsi sayur dan buah merupakan cara yang terbaik yang bisa kamu lakukan untuk menurunkan kolesterol tinggi.

Ternyata sayur dan buah mengandung serat yang bisa menurunkan kadar kolesterol dalam darah tersebut. Kamu bisa mengkonsumsi sayur dan buah setiap hari yang sesuai dengan porsi yang seimbang yang mana snagat dianjurkan membutuhkan 500 gr per hari.

2.      Konsumsi Makanan Yang Mengandung Lemak tak Jenuh

Cara yang ekdua ialah perbanyak mengkonsumsi makanan yang mengandung lemak tak jenuh. Nah lemak tak jenuh ini ialah kolesterol baik seperti contoh kacang-kacangan, buah alpukat, ikan salmon, ikan tuna dan minyak zaitun.

Dengan mengkonsumsi makanan yang mengandung lemak tak jenuh, bisa menurunkan kolesterol tinggi dan bisa meningkatkan kadar kolesterol baik yang ada di dalam tubuh tersebut.

3.      Konsumsi Makanan yang Mengandung Serat Larut

Cara yang ketiga ialah perbanyak mengkonsumsi makanan yang mengandung serat larut. Perlu kamu ketahui bahwa serat larut ini mengandung bakteri baik yang iasa disebut dengan probiotik.

Nah kandungan pribiotik inilah yang memiliki fungsi menurunkan kolesterol seperti kolesterol jahat. Adapun makanan yang mengandung serat larut ialah seperti buah pir, brokoli, gandum utuh, kacang merah, wortel, apel, lobak, kacang merah dan ubi-ubian.

4.      Aktif Berolahraga

Cara yang keempat ialah dengan cara melakukan olahraga secara rutin. Dengan berolahraga bisa membuat tubuh menjadi sehat dan juga bisa membantu untuk menurunkan kolesterol jahat.

Selain itu, dnegan rutin atau aktif berolahraga, kamu juga bisa mengatur berat badan kamu tetap ideal. Seperti yang kita tahu bahwa salah satu penyakit kolesterol tinggi ialah obesitas yang mana tidak bisa di anggap remeh oleh siapapun.

5.      Kurangi Stress dan Tidur yang Cukup

Cara yang kelima ialah tidurlah yang cukup dan kurangi stress. Perlu kamu ketahui bahwa stress dan tidur yang kurang bisa mengakibatkan meningkatnya kolesterol jahat yang ada di dalam tubuh. Oleh sebab itu, cobalah hindari stress yang berlebihan dan tidurlah yang cukup.