5 Tips Supaya Perjalanan ke Bandara Jadi Menyenangkan
Setiap orang pasti membutuhkan liburan. Dengan berlibur bisa melepas semua rasa lelah dan kepenatan sehari-hari karena aktivitas bekerja.
Sebelum melakukan liburan, tentunya harus bisa
merencakan dan mempersiapkan beberapa hal dengan baik agar liburan nantinya
akan menyenangkan. Seperti tujuan Anda akan berwisata kemana, rencana
perjalanan melewati mana, hingga alat transportasi apa yang akan Anda gunakan.
Nah jika Anda masih bingung mau memakai alat
transportasi apa dan menentukan tujuan wisata kemana. Tenang saja, Traveloka
akan menawarkan banyak tujuan yang bisa Anda pilih dengan transportasi yang
menyenangkan. Anda bisa mendapatkan Promo Payday dari Traveloka.
Salah satunya jika Anda datang terlambat ke bandara,
tentunya hal ini akan membuat liburan Anda menjadi berantakan. Nah, oleh sebab
itu saat ini kami akan berbagi beberapa tips supaya perjalanan ke bandara jadi
menyenangkan.
Tips
Agar Perjalanan ke Bandara Menyenangkan
1. Cermati
Barang Bawaan
Tips pertama yaitu cermatilah
barang bawaan Anda sebelum berangkat ke bandara. Nah, ketika Anda memesan tiket pesawat, pahami
terlebih dahulu batas bagasi gratis yang ditawarkan pihak maskapainya atau ada
tambahan biaya untuk barang bawaan Anda.
Setiap maskapai tentunya menawarkan
gratis bagasi dengan volume yang berbeda-beda . Oleh sebab itu, sebaiknya lebih
selektif untuk memilih barang bawaan apa saja yang akan dibawa agar tidak ada
tambahan biaya lagi untuk barang bawaan Anda.
Selektif disini yaitu sebaiknya
bawalah barang bawaan sesuai kebutuhan selama Anda berlibur. Jangan membawa
barang bawaan yang tidak penting.
2. Pisahkan
Dokumen yang Penting
Tips yang kedua yaitu pisahkan
dokumen-dokumen yang dianggap penting dengan barang bawaan lainya ketika Anda
mengemasi barang. Nah untuk dokumen penting perjalanan yaitu seperti kartu
identitas, paspor dan juga tiket, sebaiknya masukan ke dalam dompet atau tas
kecil yang mudah untuk dicari ketika membutuhkanya.
Jadi ketika Anda check-in pesawat,
Anda tidak perlu repot dan susah mencari – cari dokumen penting itu dan yang
paling penting semua dokumen penting jangan sampai ketinggalan dirumah. Oleh sebab
itu, sebelum berangkat ke bandara, sebaiknya check terlebih dahulu.
3. Persiapkan
Makanan serta Minuman
Tips yang ketiga yaitu Anda bisa menyiapkan
makanan serta minuman sebagai bekal ketika berada di bandara. Anda juga bisa
langsung mengkonsumsi bekal Anda ketika sampai di bandara tanpa perlu membeli
makanan ringan di dalam bandara.
Selain itu, membawa makanan atau
minuman dari rumah harganya juga lebih terjangkau jika dibandingkan dnegan
membeli makanan atau minuman di dalam bandara.
4. Pahami
Rute ke Bandara dan Letak Gate
Tips keempat yaitu pahami rute ke bandara dan juga letak gate nya agar nantinya Anda tidak tersesat ketika menuju ke bandara. Anda bisa menyalakan google map Anda ketika berangkat menuju ke bandara. Dengan begitu, Anda tidak akan tersesat. Selain itu, pastikan Anda berada di gate yang tepat sesuai e-tiket yang Anda miliki.
5. Pilihlah
Kendaraan ke Bandara dengan Tepat
Tips yang kelima yaitu pilihlah kendaraan ke bandara dengan tepat dan juga cermat agar Anda bisa sampai ke bandara tepat waktu. Selain itu pilihlah kendaraan beserta supir yang berpengalaman.
Untuk bisa mendapatkan harga tiket pesawat yang hemat anda bisa mengikuti Promo Payday yang sering diadakan Traveloka pada hari-hari dan jam tertentu.
Itulah tadi beberapa Tips
Supaya Perjalanan ke Bandara Jadi Menyenangkan di atas bermanfaat untuk Anda.