20 Game Strategi Offline Android Terbaik Bikin Lupa Waktu

20 Game Strategi Offline Android Terbaik Bikin Lupa Waktu - Main game serunya memang ga ada habisnya. Main game bisa kapanpun dan dimanapun, dan main game adalah solusi terbaik ketika stres melanda atau lelah setelah bekerja seharian. Agar main game anda tidka terganggu dengan kuota internet yang mendadak habis ketika seru-serunya main, lebih baik download saja game offlinenya biar main gamenya bisa lupa waktu dan seru.

Ada banyak games yang sudah di buat yang bisa kita download dengan mudah dari PlayStore. Dari beberapa game tersebut ada yang bisa dimainkan online ada juga yang bisa offline. Dengan bermain offline tentu banyak keuntungan yang bisa kita rasakan, seperti misalnya irit kuota dan batre ponsel. Sehingga, untuk anda yang suka main game dan ingin menghabiskan hari dengan main game, download game offline bisa jadi solusi terbaik.


Game yang paling banyak dimainkan di android dan memang tidak membosankan adalah game dengan genre strategi. Game strategi banyak sekali diciptakan oleh para gamer, dan game strategi bisa lebih mengasah kemampuan otak kita dalam mengatur strategi. Dan berikut akan kami bagikan untuk anda game strategi offline android terbaik yang sudah kami rangkum dan merupakan yang terbaik. 

20 Game Strategi Offline Android Terbaik dan Seru
  • SMASH HIT
Game pertama yang kami rekomendasikan untuk anda mainkan seharian saat liburan adalah Smash Hit. Game ini bikin anda tidak ingin berhenti untuk menuntaskannya. Game ini bikin greget, sehingga siapa saja yang memainkannya pasti tidak akan menyerah untuk berjalan sejauh mungkin. Anda harus bisa berkonsentrasi, memanage waktu dan harus benar-benar sabar untuk main game ini. Tapi keseruannya bikin anda bisa terus main seharian nonstop.
  • Fruit Ninja
Siapa yang tidak kenal permaian ini. Permainan yang sangat cocok dimainkan saat jenuh, saat menunggu, saat bete, pokonya game ini adalah game yang sangat cocok untuk anda yang sedang gabut. Anda hanya harus mengibas-ngibaskan pedang ke buah-buah yang berjatuhan. Dan sangat seru, sehingga bisa anda mainkan seharian kalau bisa bertahan untuk mendapatkan skor-skornya. Dan game ini adalah game favorit di Play Store.


  • Subway Surfer
Game strategi offline android terbaik Selanjutnya adalah Subway Surfers. Game ini seru karena mengandalkan kekuatan berlari jauh, dimana anda harus menghadapi rintangan-rintangan yang semakin lama semakin suli. .
  • Freeze
Freeze adalah game offline yang sangat seru, dimana anda harus menghindari bahaya dengan cara berlari sejauh mungkin. Ada banyak rintangan yang harus dihadapi, dan serunya semakin tinggi level anda semakin sulit tantangan yang akan dihadapi.
  • Angry Birds Star Wars II Free
Game offline selanjutnya adalah Angry Birds Star Wars II Free. Siapa yang tidak kenal dengan game yang satu ini, karena game ini memang super seru untuk dimainkan. Star Wars yang melegenda dan Angry Birds yang populer disatukan sehingga menjadi permainan yang seru dan menantang. Banyak kejutan yang bikin anda nagih untuk main game yang satu ini. 
  • Alto's Adventure
Alto's adventure juga merupakan game offline terbaik yang wajib anda coba ketika bosa atau gabut di rumah. Dalam game ini anda harus menembus melintasi bukit Apine yang dingin, melewati desa-desa dan hutan belantara serta reruntuhan bangunan yang sudah tidak dipakai. Alto harus menyelamatkan lumba-lumba yang melarikan diri dengan berbagai rintangan yang harus dihadapi. Game ini seru dan menjadi rekomendasi yang wajib anda mainkan.
  • Shadowrun Returns
Game offline terbaik selanjutnya adalah Shadowrun Returns yang merupakan game terbaik dan menang menjadi RPC Fantasi berbasis turn-based terbaik. Dengan grafis 3D game ini sangat mumpuni untuk dimainkan secara offline, serta level yang semakin sulit membuat anda ingin terus memainkan game ini hingga pagi. 
  • Samurai II: Vengeance
Game offline seru selanjutnya adalah Samura II:Vengeance. Di game ini anda bisa Samurai dengan banyak perubahan baru. Kameranya lebih dinamis, teka-tekinya lebih oke, dan musuh-musuh baru yang semakin menantang. Game ini sangat seru, sehingga pasti tidak akan mengecewakan anda yang memainkannya.
  • Leo's Fortune
Game ini memang terbaik di kelasnya, sudah banyak penghargaan yang diraih Leo's Fortune karena memang tidak pernah mengecewakan para penggemarnya. Alur game ini adalah petualan Leo yang harus mencari pencuri emas miliknya. Ceritanya yang seru dan disajikan dalam bentuk digital memang cocok untuk dimainkan seharian, sehingga para gamers bisa hanyut dalam cerita dan permainan yang seru. 
  • Swing Copters
Swing Copters adalah game petualangan yang simple, yang mana kita dihasruskan untuk tap-tap layar agar si pemain tidak jatuh. Jika sudah ke level yang lebih tinggi, akan banyak karakter yang lucu dan unik.
  • Temple Run
Temple Run tidak berbeda dengan Subway Surfer, yang membedakan adalah latar grafis dari gamenya. Game yang semacam ini memang menjadi incaran banyak orang, karena seru dan penuh tantangan. Kita diharuskan untuk terus berlari sejauh mungkin dan melewati tantangan demi tantangan yang membuat kita lupa waktu.
  • Badland
Badlan adalah salah satu game offline yang cukup populer saat ini. Untuk main game ini kamu diharuskan untuk terbang ke lembah Badland yang penuh dengan bahaya. Hingga saat ini sudah lebih dari 30 juta orang yang main game ini saking serunya dan menantangnya game ini.
  • Ridiculous Fishing
Game ini adalah game memancing yang seru. Kita bisa memancing ikan-ikan yang banyak dan mencari mutiara untuk bisa dibawa pulang. Banyak ikan-ikan besar dan kecil yang bisa kita tangkap dan sangat membuat ketagihan.
  • Sorcery! 2
Game ini juga salah satu game yang bikin nagih. Pasalnya game endles ini favoritnya banyak orang sehingga tidak pernah membosankan.
  • Shadow Fight 2
Game pertarungan juga tidak kalah seru dimainkan untuk offline. Salah satu game pertarungan yang seru adalah Shadow Fight 2. Game ini mengajak anda melawan musuh dengan beladiri yang keren. Anda pasti ketagihan dan tidak mau berhenti memainkan game ini.

Itulah game strategi offline android terbaik yang bisa anda mainkan. Selamat bermain.